• Jelajahi

    Copyright © Ungkap Fakta
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Iklan

    Halaman

    Aktivitas Pembangunan Jembatan Lau Muka Desa Tanjung Bampu

    Redaksi Ungkap Fakta
    Jumat, 03 Oktober 2025, Oktober 03, 2025 WIB Last Updated 2025-10-03T07:16:40Z
    masukkan script iklan disini



     


    Deli Serdang, jejakkriminal.net-

    Pembangunan jembatan di Lau Muka, jalan penghubung antara Desa Durian IV Mbelang dan Desa Tanjung Bampu, saat ini tengah dikerjakan. Proyek ini berasal dari Dinas Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara, dengan sumber dana APBD Kabupaten Deli Serdang.


    Nomor Kontrak : 000 32/8303,6

    Pelaksana : CV Rai Makmur

    Nilai Kontrak : Rp 3.456.979.000,00

    Waktu Pelaksanaan : Juli – Desember 2025


    Hingga saat ini, pekerjaan berjalan lancar. Sementara itu, akses masyarakat tetap difasilitasi melalui jembatan darurat dari Desa Tanjung Bampu menuju Desa Durian IV Mbelang, Tiga Juhar, dan sekitarnya.


    Jembatan darurat tersebut memiliki daya muat maksimal 3 ton, sehingga masyarakat tetap dapat mengangkut hasil bumi. Pihak pelaksana, CV Rai Makmur, juga mengingatkan agar truk bermuatan sawit maupun hasil bumi lainnya mematuhi ketentuan kapasitas jembatan sementara tersebut.


    Masyarakat berharap pembangunan jembatan Lau Muka ini dapat berjalan lancar sesuai program pemerintah Kabupaten Deli Serdang, sehingga dapat segera digunakan untuk menunjang aktivitas sehari-hari warga.


    Komentar

    Tampilkan

    Terkini

    https://www.profitableratecpm.com/knzuikf5dh?key=c788dca60ab1d7a8d48523714ff94c5e